Monday, April 25, 2011

Marie Claire mengeluarkan Behind the Scenes SNSD


Minggu lalu, gadis-gadis cantik SNSD muncul di Marie Claire. Menerapkan konsep "murni", para gadis SNSD mengenakan ruffles dan lace dresses yang tidak hanya tampak feminim tetapi juga memberi kesan romantis.

Karena photoshoot ini sangat populer, Marie Carie memutuskan untuk mengeluarkan video Behind the Scenes Special dari lokasi photoshoot.








No comments:

Post a Comment